Postingan

Hunting Bareng Railfans Kebumen

Gambar
Draft debuan di postingan blog, baru dilanjutkan di tahun 2023, padahal udah ada di draft sejak 2015 lalu :D Okelah sedikit melengkapi kembali dari draft 2015 lalu saat Joyride-an ke Kebumen.  Pada bulan Juli 2015, saya bersama seorang teman saya telah merencanakan akan jalan-jalan bersama naik kereta ke Kebumen. Kata teman saya, dia memiliki teman disana jadi nanti kita akan hunting kereta bareng dan menginap dirumahnya. Ini juga jadi pengalaman pertama saya naik kereta api jarak jauh (KAJJ) biasanya lintas KRLan dan lokalan aja.  Untuk trip kali ini saya ditraktir tiket kereta PP oleh teman saya :D yaitu kereta api keberangkatan KA Sawunggalih Malam relasi Pasar Senen-Kutoarjo dan untuk kereta pulang KA Taksaka Pagi relasi Yogyakarta-Gambir.  Di hari keberangkatan saya bertemu teman saya di Stasiun Manggarai untuk naik KRL menuju Stasiun Pasar Senen. Sekitar pukul 5 sore kami sudah tiba di Stasiun Pasar Senen dan tidak lama kemudian saya segera boarding karena rangkaian KA Sawunggali

Trip Jakarta-Bali naik Kereta Api

Gambar
( Bagian I. Perjalanan ke Bali )       Sesuai judulnya, saya akan bercerita pengalaman pertama ke Bali naik kereta api dan mungkin juga akan sedikit membagikan informasi budget yang dikeluarkan serta tips bagi kalian yang ingin mencoba melakukan perjalanan ke Bali naik Kereta Api dan sepertinya cerita ini agak sedikit panjang.      Jadi, bulan Agustus 2022 lalu PT. KAI mengadakan "Promo Merdeka" tiket Kereta Api. Berhubung saya sudah lama tidak jalan-jalan naik kereta dan sudah lama ingin ke Bali, akhirnya saya memutuskan untuk mencoba mendapatkan tiket promo tersebut dan yesss! saya berhasil mendapatkan tiket Kereta Api Sembrani Malam kelas Eksekutif relasi Gambir - Surabaya Pasar Turi dengan harga Rp. 170.000. Tiket KA Sembrani (Tips : Saya memilih KA Sembrani Malam dikarenakan KA tersebut akan tiba berdekatan dengan jadwal kereta api estafet selanjutnya yang akan saya naiki yaitu KA Probowangi dengan relasi Surabaya Gubeng - Ketapang dengan selisih waktu 1 jam jadi saya t

OpenBVE

Gambar
Apa Itu OpenBVE ?             OpenBVE ( Boso View Ekspress ) adalah game simulator kereta api yang dirancang untuk sistem operasi  Windows ,  Mac OS X , dan platform  Linux . Pembangunan dimulai pada 10 April 2008, dan versi stabil pertama, 1.0.0.0, dirilis pada tanggal 23 Maret 2009 ( https://id.wikipedia.org/wiki/OpenBVE )      OpenBVE merupakan sebuah game simulator kereta api (offline) dimana kita di posisikan selayaknya sebagai seorang masinis. Dengan berbagai pilihan posisi kamera kita juga bisa menjadi penumpang kereta dan bisa hunting juga loh di dalam game. Dengan banyaknya addons yang hampir menyerupai aslinya, membuat game OpenBVE ini terlihat real. Untuk fitur dari OpenBVE ini sebagai berikut : Objek animasi Persilangan dan susul kereta Rangkain bisa anjlok jika kereta melebihi batas kecepatan Interior dan eksterior kabin lokomotif / kereta Berikut ini beberapa screenshot dari game OpenBve yang menggunakan AddOns Indonesia           Bagaimana,

Add Ons Kereta | JiungsRailways

Gambar
Tersedia add ons kereta RailClinic, Kereta Inspeksi Semeru dan KAUJR Ciremai, KRD NR Bukit Duri/Djoko Tingkir, KRL Prajayana, dan Lori Tebu.  Add ons kereta lainnya sedang dalam tahap pembuatan. 1. RAILCLINIC By Aji Suryana   DOWNLOAD   2. KAIS SEMERU & KAUJR CIREMAI By Aji Suryana DOWNLOAD 3. KRD DJOKO TINGKIR (NR BUD) By Aji Suryana DOWNLOAD   4. KRL PRAJAYANA      By Aji Suryana DOWNLOAD   5. LORI TEBU By Aji Suryana DOWNLOAD NANTIKAN UPDATE ADD ONS BERIKUTNYA - ENJOY YOUR GAME -

Rute OpenBVE | JiungsRailways

Gambar
1. RUTE OPENBVE KEBUMEN - KARANGANYAR  Rute jarak pendek ini berada di Daerah Operasional 5 yang dimulai dari Stasiun Kebumen-Soka-Sruweng dan mengakhiri perjalanan di stasiun Karanganyar. Let's Play and Enjoy Your Trip :) Rute by Aji Suryana   DOWNLOAD RUTE KEBUMEN - KARANGANYAR 2. RUTE OPENBVE BERIKUTNYA ?

Tutorial OpenBVE | Menambah Objek Sinyal Otomatis

Gambar
Kali ini Saya akan berbagi tutorial seputar game openBVE yaitu Cara Menambahkan Objek Sinyal Otomatis (Sinyal Merah menjadi Hijau). Kuy   simak tutorialnya dibawah ini : 1. Buka Rute yang kalian ingin edit menggunakan Route Viewer dan tentukan dimana kalian akan menambahkan objek sinyal, pada screenshot dibawah Saya mengedit di position 1275 (position bisa diubah sesuai keinginan kalian). 2. Buka file rute yang berformat "csv"  menggunakan microsoft excel atau saya menyarankan untuk menggunakan notepad agar lebih mudah. Kemudian kita cari position 1275, untuk lebih cepat dalam mencari gunakan shortcut CTRL+F.  3. Tuliskan script di bawah ini, .sigf 3;1;posisi kanan/kiri objek;tinggi rendah objek .section 0;3 .sigf berarti rumus membuat sinyal 0;3 berarti merubah sinyal merah menjadi hijau (kalian juga bisa merubah sinyal merah menjadi kuning dengan mengganti angka 3 menjadi 2  pada section) keterangan script Kemudian reload (tekan

Tutorial OpenBVE | Memperbaiki Rute yang Gelap Saat Dimainkan

Gambar
Pernahkah kalian saat mendowload sebuah rute, lalu yang muncul adalah seperti gambar diatas ? Kemungkinan penyebabnya adalah :  Rute yang di download belum selesai sehingga masih ada file - file yang kurang. Penempatan file rute yang salah sehingga rute tidak terdapat objek (masalah ini sering kali terjadi). Untuk menagatasi hal tersebut, saya akan memberikan tutorialnya kepada kalian dibawah ini : 1. Ekstrak terlebih dahulu rute berformat zip, rar dan sebagainya. Setelah di ekstrak biasanya dalam sebuah rute terdapat 3 File yaitu : Route, Object, dan Sound.  2. Buatlah folder yang tersusun rapih, Berikut adalah contoh penempatan file rute OpenBVE di laptop saya. DATA (D:) > OpenBVE Indonesia > Railway > Object, Route, Sound             3. Pindahkan file rute yang baru kita download ke file yang Anda buat tadi File Object masukkan ke folder Object. Isinya berupa gambar - gambar, Kalian jangan mengganti nama file bawaannya saat downloa